Ganti Pot Kaktus Mini |
Acara sore hari ini adalah mengamati kegiatan Ain dan Leka di kebun mini garapan mereka berdua. Pada kesempatan kali ini mereka akan melakukan penggantian wadah tanam (repotting) pada tanaman kaktus mini. Menurut mereka tanaman kaktus mini akan terlihat semakin menarik apabila dipindah tanam ke dalam pot berukuran mini nan unik.