5 Januari 2025

Membuat Alas Tiang Kanopi Baja Ringan (Model Praktis Minimalis)

Alas Tiang Kanopi Baja Ringan
Alas Tiang Kanopi Baja Ringan

Pada tulisan sebelumnya telah dijelaskan tentang cara merakit tiang penyangga kanopi baja ringan (baca: Merakit Tiang Kanopi Baja Ringan). Nah, kali ini aku akan menjelaskan tentang cara membuat alas (sepatu) tiang penyangga kanopi yang sebelumnya telah dibuat. Fungsi dari alas tersebut adalah sebagai tambatan supaya tiang penyangga menjadi semakin kokoh dan tidak mudah bergeser atau berpindah tempat.

4 Januari 2025

Merakit Tiang Kanopi Baja Ringan (Model Praktis Minimalis)

Tiang Penyangga Kanopi Baja Ringan
Tiang Penyangga Kanopi Baja Ringan

Acara iseng-iseng hari ini adalah mandori Papa Iyas merakit tiang kanopi baja ringan (galvalum). Rencananya ada salah satu sisi bagian di rumah kami yang akan dipasang kanopi supaya di bagian tersebut terhindar dari terik sinar matahari dan juga dari air hujan. Material baja ringan sengaja dipilih karena menurut kami lebih mudah untuk dirakit, serta juga lebih murah dari bahan lainnya.

16 Desember 2024

Cara Mengganti Ban Sepeda Motor Tubeless (Tanpa Ban Dalam)

Cara Mengganti Ban Sepeda Motor Tubeless
Cara Mengganti Ban Sepeda Motor Tubeless

Hmm, sekitar setahun yang lalu sepeda motor Yamaha Mio J di rumah ganti ban depan, nah sekarang giliran ban belakang yang diganti. Oh iya, yang melakukan proses ganti ban depan setahun yang lalu adalah Papa Iyas. Di kesempatan kali ini aku tanya terlebih dahulu apakah beliau ada waktu luang dan mau melakukannya. Yup, jawabannya adalah 'oke siap'.

24 November 2024

Jadwal Pertandingan ASEAN Championship Mitsubishi Electric Cup 2024

ASEAN Championship Mitsubishi Electric Cup 2024
ASEAN Championship Mitsubishi Electric Cup 2024

Nama acara : ASEAN Championship Mitsubishi Electric Cup 2024
Waktu : 8 Desember 2024 - 5 Januari 2025

22 November 2024

Jadwal Balapan MotoGP Tahun 2025

Jadwal Balapan MotoGP Tahun 2025
Jadwal Balapan MotoGP Tahun 2025

Balapan MotoGP tahun 2025 direncanakan sebanyak 22 seri yang akan dimulai pada bulan Maret 2025 sampai dengan bulan November 2025. Seri pertama akan diadakan di Chang International Circuit, Thailand pada tanggal 2 Maret 2025.

26 Oktober 2024

Cara Memotong Kanal C (Baja Ringan) Dengan Gunting

Cara Memotong Kanal C (Baja Ringan) Dengan Gunting
Cara Memotong Kanal C (Baja Ringan) Dengan Gunting

Beberapa waktu yang lalu aku sempat mampir ke toko material bahan bangunan untuk bertanya berapa harga tangga lipat. Hmm, ternyata sekarang harganya lumayan juga, huhuhuhu. Karena masalah dana akhirnya aku urungkan membeli tangga lipat tersebut. Kata Papa Iyas coba tanya dulu harga kanal c galvalum (baja ringan), kalau selisihnya lumayan antara beli jadi dengan beli bahan (baja ringan), nanti beli bahannya saja untuk kemudian dibuat menjadi tangga lipat.